Jalan Gemblongan

Jalan Gemblongan (Gemblongan Straat). Jalan yang padat karena menjadi salah satu kawasan yang marak aktivitas bisnis. Foto ini menggambarkan kondisi dan suasana Jalan Gemblongan dari arah Alun-Alun Contong menuju ke Jalan Tunjungan. Tahun 1900, sebelum Revolusi Pembangunan, Jalan Gemblongan menjadi bagian pusat Kota Surabaya.

Baca Juga  RRI-Begandring Soerabaia Rilis Talkshow Sejarah

Artikel Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *